Kian hari kian dewasa, sudah saatnya….
Hancurkan tembok kebekuan dengan bersikap terbuka kepada teman. Tampilah ceria dan tersenyumlah. Karena senyum memberikan paradigma kita adalah teman yang akrab.
Jangan terlalu terpengaruh dengan situasi. Tampilah optimis, percaya diri yang tinggi, antusias dan buanglah rasa takut, kurang percaya diri, pesimis dan sebagainya. Ingat sahabat kita dapat mendeteksi ekspresi kita, apakah termasuk optimis atau tidak. Optimis akan menumbuhkan keyakinan dan kepercayaan pendengar sedangkan pesimis akan menimbulkan rasa tidak percaya dan malas.
Mulailah dengan………
- Mengetahui karakteristik yang ingin digapai
- Tenang dan rileks
- Pastikan persiapan telah matang.
- Kumpulkan informasi sedetail mungkin
- Hilangkan rasa takut dan grogi
- Ciptakan pikiran positif dan yakinlah bahwa anda akan berhasil
- Berdo’a semoga sukses
0 Comments